Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Magang Bakti BCA Customer Service Teller

Lowongan Magang Bakti BCA Customer Service Teller - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) Berdiri sejak 1957, kami hadir di tengah masyarakat Indonesia dan tumbuh menjadi salah satu bank terbesar di Indonesia. Selama lebih dari 63 tahun kami tidak pernah berhenti menawarkan berbagai solusi perbankan yang menjawab kebutuhan finansial nasabah dari berbagai kalangan.

Bank BCA

Saat ini Bank BCA membuka lowongan magang untuk posisi sebagai berikut :

Bakti BCA

  • Customer Service
  • Teller

Syarat dan Ketentuan :

  • Lulusan SMA/SMK minimal nilai rata rata 7.0 atau D1-D3 hingga S1 minimal IPK 2.50
  • Berusia 17-24 tahun
  • Bersedia ditempatkan diseluruh cabang BCA di wilayah kalimantan tengah
  • belum menikah dan berpenampilan menarik
  • Ramah dan mempunyai kemampuan komunikasi yang baik

Bagi yang berminat dan ingin melamar pekerjaan ini silahkan dapat mengirim Lamaran ke alamat berikut :


  • BCA KCP Sampit
    Jl A. Yani No. 38B
  • BCA KCP Pangkalan Bun
    Jl Pangeran Antasari No.22

Periode pendaftaran 6 Juni – 8 Juli 2022


Hanya kandidat yang sesuai dengan persyaratan yang akan mengikuti proses selanjutnya, hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun